Ticker

11/recent/ticker-posts

Ad Code

Responsive Advertisement

Di Kampung Tua Epouto Daerah Wisselmeren Tanggal 14 Januari 1970

Di Kampung Tua Epouto Daerah Wisselmeren Tanggal 14 Januari 1970. Dari hari ini foto 50 Tahun lalu...!!!! 

Para Missionaris dan Anak 
Anak SD YPPK Epouto gerakan jalan santai dalam rangkah merayakan Ulang Tahun Imamat Pastor Willem Rombouts OFM yang saat itu Tahun 1970 sudah 33 Tahun berkarya melayani di Tanah West Niew Guinea...sejak tiba dari Negri Kincir Angin Belanda 1947.

Dok : Stichting Papua Erfgoed. 
Fotografer : Jos Donkers. 
Diupload oleh : Eman Petege.

Posting Komentar

0 Komentar